WELCOME TO PACIPLUK

Pacipluk adalah on-line family shop yang menawarkan alternatif pilihan produk seperti t-shirt dan tas hasil kreativitas anak bangsa untuk buah hati anda, dengan desain yang simple, bahan yang berkualitas baik, serta beberapa bahan yang ramah lingkungan. 

Adapun bahan kain yang digunakan untuk produksi T-shirt antara lain Organic Cotton T-Shirt, yaitu kaos yang terbuat dari bahan katun organik, dimana benangnya dipintal dari kapas organik, ditanam tanpa pestisida atau bahan kimia berbahaya lainnya. Proses perwarnaannya pun bebas sulfur, sehingga aman bagi lingkungan hidup. Sedangkan Non-Organic Cotton T-shirt, yaitu kaos yang terbuat dari bahan katun non organik, namun tetap lembut dan nyaman dipakai buah hati anda.

Katun organik yg dipakai pada produk yang kami jual adalah katun organik bersertifikat GOTS (Global Organic Textile Standard). Katun organik aman di kulit bayi yang sensitif. Dengan membeli dan memakai organic t-shirt ini kita sebagai orangtua juga ikut mendukung gerakan Green Living..
 
Yuk, cintai produk anak bangsa, cintai negerimu .... ^^

Selamat berbelanja Bunda.....
Pacipluk ^^

.............................................................................................................................................

FREE !!!

Free paperbag dan t-shirt box selama persediaan masih ada